Progres Program Peremajaan Perkebunan Kelapa Sawit Rakyat (PSR) Sawit 2021
Progres peremajaan perkebunan kelapa sawit rakyat saat ini telah mencakup 18 provinsi di Indonesia. Di tahun 2020 capaian program peremajaan kelapa sawit rakyat mencapai setengah dari target 180.000 ha atau 52%.Sedangkan di tahun 2021 per bulan September 2021 capaian program peremajaan kelapa sawit rakyat mencapai 34.067 ha atau 19% dari target 180.000 ha. Rendahnya capaian […]