Hasil dari Systematic Mapping Protocol (SMP)
Melalui protokol pemetaan sistematis, kami telah merancang kerangka kategori dari 23 topik penelitian
kelapa sawit berdasarkan prioritas melalui analisis dampak dan persepsinya. Gambar di bawah ini merangkum
berberapa topik representasi visual dari frekuensi kata yang diasosiasikan secara negatif dengan industri
kelapa sawit.
