Analisis Ekspor Kelapa Sawit Berdasarkan Jenis Produk

Analisis Ekspor Kelapa Sawit Berdasarkan Jenis Produk

Tumbuhan kelapa sawit memiliki banyak produk turunan yang diproses secara berbeda dalam setiap tahapan penyulingan. Atas dasar klasifikasi melalui kode HS (Harmonized System), kami ingin membahas pengaruh produkturunan sawit terhadap ekspor Indonesia. Secara keseluruhan volume ekspor produk sawitmeningkat 11% menjadi 15,6 juta ton pada periodeJan-Mei 2021. Peningkatan ini dapat dikaitkandengan pemulihan dari pandemi Covid-19 dimanademand […]